6/26/2009

6 Langkah Memarkir Mobil Anda Dengan Aman

Seringkali terjadi kasus pencurian mobil saat kendaraan tengah diparkir.Anda sadar atau tidak, tapi umumnya hal ini terjadi karena Anda sendiri yang salah dalam memarkirkan kendaraan. Walhasil saat Anda keluar dari ruangan, hanya mata membelalak dan perasaan tak karuan ketika melihat mobil Anda lenyap.

Anda tentu tak ingin berada dalam situasi itu bukan? Maka itu ada baiknya Anda ikuti tips parkir anti maling dibawah ini

--Lokasi
Pilih lokasi parkir yang berada di bawah cahaya terang. Biasanya maling akan lebih segan beraksi di bawah penerangan cahaya dan lebih memilih lokasi yang gelap.
Bila memungkinkan pula, parkir di tempat yang cukup ramai. Di lokasi seperti ini biasanya maling akan lebih tak mau ambil resiko karena takut gerak-geriknya dicurigai orang banyak.

--Kunci

Meski hal penting, sering kali orang lupa mengeluarkan kunci dari lubang starter. Padahal inilah hal pertama yang harus Anda lakukan saat parkir. Sesudah itu kunci semua pintu dan jendela, tanpa kecuali.

--Garasi

Garasi diciptakan untuk satu hal; memarkir kendaraan Anda. Kalau memang Anda memiliki fasilitas ini di rumah, jangan pernah ragu menggunakannya.

Pasalnya paling tidak enak kehilangan barang di depan rumah sendiri bukan? Tapi jangan lupa pula kunci garasi Anda dengan gembok yang cukup aman.

--Tempat Persembunyian
Jangan pernah menyimpan kunci cadangan di penutup atas kaca atau tempat lain manapun di dalam mobil. Karena inilah tempat pertama yang dicari maling ketika berhasil menembus masuk mobil Anda. Lebih baik bawa serta kunci spare kemana-mana bersama Anda.

--Park
Bila Anda memiliki mobil yang menggunakan transmisi automatic, selalu pastikan parkir dalam keadaan posisi "Park".

Hal ini akan mempersulit maling yang mencoba mencuri dengan cara mendorong mobil Anda. Ingat, saat mobil Anda sulit untuk dicuri, maling biasanya langsung mengalihkan sasaran.

--Jangan menyimpan barang berharga
Mungkin tulisan ini seudah sering Anda lihat di karcis parkir gedung manapun. Namun semua itu ada alasannya, apalagi si pengelola tidak akan bertanggung jawab atas kehilangan.

Maka itu, pastikan komputer jinjing, perhiasan, atau uang dalam jumlah berlebih, tidak Anda simpan di dalam mobil yang sedang di parkir.

Selamat mencoba

sumber






Share:

0 comments:

Posting Komentar




IndoBanner Exchanges

MY ID YAHOO MASSENGER

view

http://bacablog.com

About Me

Foto saya
Aku adalah anak manusia yang hanya numpang singgah di bumi ini. Kini aku sedang mengisi dan melakukan sesuatu untuk mengisi waktuku di dunia ini EMAIL & FS jOIN ON adaeuvoli@gmail.com

Pengikut

Personal Business Directory - BTS LocalDigNow.orgTopOfBlogs Personal My BlogCatalog BlogRank live google page rank
Personal Blogs - Blog Catalog Blog Directory
EasyHits4u Ranking Blogger Ngalam
Masukkan Code ini K1-2C333A-A
untuk berbelanja di KutuKutuBuku.com!-- Histats.com START --> Check Google Page Rank

ADAMAKNA

BLOGGER INDONESIA

ABSEN DISINI


ShoutMix chat widget
Bisnis Internet | Bisnis Online | Uang dari Internet |  Duit gratis | komisi 80%
Earn money from your website/blog by, selling text links, banner ads - Advertisers can, buy links, from your blog for SEO. Get paid through PayPal

Blog Archive